United Airlines Penerbangan 232

United Airlines Penerbangan 232
Ringkasan peristiwa
Tanggal19 Juli 1989
RingkasanMendarat jatuh setelah kegagalan engine yang tidak terkendali dan kehilangan hidraulik
LokasiSioux City, Iowa, Amerika Serikat
Penumpang285
Awak11
Cedera172
Tewas111
Selamat185
Jenis pesawatMcDonnell Douglas DC-10-10
OperatorUnited Airlines
RegistrasiN1819U

United Airlines Penerbangan 232 adalah sebuah penerbangan dari maskapai penerbangan United Airlines jurusan Denver-Philadelphia via Chicago, yang meledak ketika terperosok saat mesin mati di rerumputan Sioux City, Iowa, Amerika Serikat. Pesawat yang membawa 285 penumpang ini menewaskan sekitar 111 orang dan melukai 172 orang.

Pesawat tersebut sedang dalam perjalanan dari Chicago menuju Denver saat terbang. Kecelakaan inilah yang menyebabkan banyak orang menjauhi mesin General Electric CF6 karena ditemukan bahwa mesin no.2 yang digunakan oleh DC-10 tersebut ternyata dibuat dari titanium yang rendah kualitasnya.

Lihat pula

Pranala luar

  • Aviation-safety.net entry on UA 232
  • Cockpit voice-recorder transcript (pdf) (NB contains error)
  • A talk given by the pilot, describing the crash, at NASA Dryden in 1991
  • Flight 232 Memorial Diarsipkan 2007-03-03 di Wayback Machine. depicting Lt. Colonel Dennis Nielsen carrying Spencer Bailey
  • "Crash Landing: The Rescue of Flight 232" - TV movie
  • "17th Anniversary Tribute of Flight 232" Diarsipkan 2016-02-04 di Wayback Machine.
  • Google Video film of the crash landing Diarsipkan 2007-03-10 di Wayback Machine.


  • l
  • b
  • s